Aplikasi edit PDF Android tentu akan membantu Anda melakukan perbaikan file PDF secara mudah. Simak penjelasan lengkapnya berikut ini agar Anda tidak salah dalam memilih aplikasi edit file PDF yang dimiliki.
Daftar Aplikasi Edit File PDF Android
Apabila Anda membuka Playstore dan ingin mencari aplikasi edit file PDF, tentu hasilnya akan sangat beragam. Perlu filtrasi untuk menemukan aplikasi yang tepat serta bekerja sesuai harapan, sehingga bisa memenuhi kebutuhan Anda dengan baik. Untuk rekomendasinya sendiri, simak di bawah ini
Fast PDF Converter and PDF Reader
Rekomendasi pertama yang bisa Anda coba adalah Fast PDF Converter and PDF Reader. Ada banyak fungsi dan fasilitas yang tersedia untuk memudahkan segala pekerjaan Anda terkait PDF. Ukuran aplikasi ini juga sangat kecil, yaitu 11 MB saja.
Fast PDF Converter and PDF Reader sudah diinstal lebih dari 100 ribu pengguna Playstore. Aplikasi yang dikembangkan oleh World Mobile Studio tersebut juga mendapat nilai ulasan 4.4 dari 5. Versi Android minimal untuk menjalankan Fast PDF Converter and PDF Reader yakni 4.1.
OfficeSuit: Word, Sheet, PDF
OfficeSuit: Word, Sheet, PDF juga tidak kalah dengan rekomendasi sebelumnya. Aplikasi ini mempunyai beragam fitur yang lengkap dan menarik, bahkan menyerupai Microsoft Office di PC. OfficeSuit: Word, Sheet, PDF mendapat nilai ulasan 4.5 dari 132 juta lebih pengguna Playstore.
Hal yang menarik dari fitur pengeditan file PDF di aplikasi ini adalah fiturnya dibuat sederhana yang sekiranya paling banyak dibutuhkan. Walaupun terkesan pelit, OfficeSuit: Word, Sheet, PDF menjadi rekomendasi wajib untuk Anda yang ingin mengedit file PDF dengan cepat dan mudah.
PDFelement
Rekomendasi aplikasi edit PDF Android ketiga yaitu PDF Element. Aplikasi ini memungkinkan Anda untuk menambahkan komentar, tulisan tangan, bahkan coretan tertentu di dalam file. Para pengguna juga dapat menggabungkan beberapa file ke dalam sebuah dokumen baru.
PDF Element juga mempunyai fitur track record yang bagus, sehingga Anda dapat menemukan file yang sudah diedit dengan mudah. Semua fasilitas di atas dapat digunakan oleh pengguna secara gratis tanpa biaya tambahan atau langganan.
Foxit PDF Editor
Apabila Anda menginginkan aplikasi edit file PDF di Android dengan kualitas unggulan serta kaya akan fitur, maka Foxit PDF Editor adalah jawabannya. Aplikasi tersebut sudah diunduh dan digunakan oleh lebih dari 5 juta pengguna Playstore.
Foxit PDF Editor dikembangkan oleh Foxit SOftware Inc. Jumlah ulasannya di Playstore sudah lebih dari 170 ribu dengan nilai 4.5 dari 5. Anda dapat melakukan berbagai pengeditan, ekspor dan perintah lainnya menggunakan Foxit PDF Editor.
Xodo PDF Reader & Editor
Rekomendasi selanjutnya yang patut Anda lirik yaitu Xodo PDF Reader & Editor. Versi minimum untuk menjalankan aplikasi ini pun tergolong rendah, yaitu Android 4.1. Ada banyak fasilitas dan fitur pendukung yang bisa Anda gunakan secara gratis.
Xodo PDF Reader & Editor sudah diunduh dan digunakan lebih dari 10 juta pengguna Playstore. aplikasi yang dikembangkan oleh Xodo Technologies tersebut juga mendapatkan penilaian bagus dari para penggunanya, yakni 4.7 dari 5.
PDF Reader Plus-PDF Viewer & Editor & Epub Reader
Aplikasi edit PDF Android yang bisa Anda coba juga adalah PDF Reader Plus-PDF Viewer & Editor & Epub Reader. Salah satu kelebihan dari aplikasi ini yaitu kemampuannya menata ulang halaman yang Berantakan.
PDF Reader Plus-PDF Viewer & Editor & Epub Reader mempunyai ukuran yang sangat ringan, yakni 10 MB saja. Aplikasi yang dikembangkan oleh PDF Reader Plus Team tersebut sudah diunduh dan digunakan oleh lebih dari 100 ribu pengguna Playstore.
Kdan PDF Reader and Editor
Kdan PDF Reader and Editor juga masuk dalam daftar rekomendasi aplikasi edit file PDF di Android. Aplikasi ini bahkan menerima sejumlah penghargaan dari berbagai situs teknologi level internasional karena fitur dan fasilitasnya yang memukau.
Aplikasi besutan Kdan Mobile Software Ltd. tersebut sudah diunduh dan digunakan oleh lebih dari 10 juta pengguna Playstore. Kdan PDF Reader and Editor juga mendapatkan nilai yang tinggi di Playstore, yakni 4.2 dari 5.
Adobe Fill and Sign
Rekomendasi lain yang bisa Anda coba adalah Adobe Fill and Sign. Sesuai dengan namanya, aplikasi ini dikembangkan oleh developer terkenal, yakni Adobe. Adobe Fill and Sign hanya berukuran 5.9 MB saja, sehingga tidak membebani memori internal secara berlebihan.
Ada beragam fitur dan fasilitas yang bisa Anda gunakan dalam mengedit file PDF melalui Adobe Fill and Sign secara gratis. Karena berbagai kelebihannya tersebut, aplikasi ini sudah diunduh dan digunakan lebih dari 5 juta pengguna Playstore.
Tips Memilih Aplikasi Edit PDF Android
Setelah Anda mengetahui rekomendasi aplikasi edit file PDF di atas, simak beberapa tips pemilihannya berikut. Selain untuk tujuan kompatibilitas, aplikasi yang dijalankan akan berjalan dengan lancar tanpa ada bug atau force close jika Anda melakukan pemilihan secara tepat.
Lihat Rating dan Penilaian dari Warganet
Tips pertama adalah melihat rating dan penilaian dari para penggunannya. Hal ini memudahkan Anda dalam menentukan apakah aplikasi tersebut dapat digunakan dengan baik atau banyak kendala. Carilah penilaian 4 ke atas yang sudah terjamin kualitasnya.
Pilih Ukuran Sesuai dengan Kemampuan Perangkat
Anda juga harus menyesuaikan ukuran dan versi aplikasi edit PDF Android dengan kemampuan perangkat. Tujuannya tentu untuk menghindari beban berlebih yang ditanggung smartphone. Hal ini akan berimbas pada lambatnya aplikasi saat dibuka.
Cari Pertimbangan di Internet
Tips terakhir dalam memilih aplikasi edit file PDF di Android adalah dengan mencari pertimbangan di internet. Ada banyak referensi dan artikel yang membahas daftar aplikasi tersebut. Hal itu akan membantu Anda menentukan aplikasi yang sesuai dengan kebutuhan.
Rekomendasi:
- 8 Aplikasil PC gratis penting untuk berbagai tujuan 8 Aplikasi lunak PC gratis penting untuk berbagai tujuan Komputer memerlukan berbagai perangkat lunak untuk membantu mereka melakukan berbagai tugas. Untuk menjaga keamanan sistem komputer Anda atau untuk melakukan pekerjaan lain yang diperlukan. Pada artikel…
- Bersihkan Sampah Smartphone Android Anda Dengan Aplikasi Ini Sebagai pengguna handphone android, pasti pernah merasakan smartphone yang anda miliki seakan melambat kecepatannya. Hal ini bukan karena smartphone yang anda miliki rusak, akan tetapi bisa jadi dikarenakan penumpukan file yang tidak terpakai. Penumpukan file…
- 4 Aplikasi Penghapus Baju di Photo Android Aplikasi penghapus baju di photo Android menjadi salah satu aplikasi yang memiliki banyak peminat. Aplikasi ini memungkinkan Anda untuk bisa menghapus atau mengedit baju seseorang yang ada di foto. Pilihan aplikasi penghapus baju di photo…
- cara melihat aplikasi yang pernah di download di playstore Daftar IsiPengantarCara Melihat Riwayat Unduhan Aplikasi di PlaystoreLangkah Mudah untuk Menemukan Aplikasi yang Pernah Diunduh di PlaystoreBagaimana Cara Melihat Daftar Aplikasi yang Sudah Diinstal di Playstore?Tips Cepat untuk Mengetahui Aplikasi yang Telah Diunduh di PlaystorePanduan…
- cara mengembalikan file yang terhapus permanen di laptop Daftar IsiPengantarCara Mengembalikan File yang Terhapus Permanen di Laptop dengan RecuvaMenggunakan EaseUS Data Recovery Wizard untuk Mengembalikan File yang Terhapus Permanen di LaptopLangkah-langkah Menggunakan MiniTool Power Data Recovery untuk Mengembalikan File yang Terhapus Permanen di…
- 5 Aplikasi Pemotong Video Untuk Android yang Sangat… Mengunggah video melalui platform media sosial kini menjadi kegiatan yang populer. Namun, seringkali hasil video yang dibuat tidak sepenuhnya memuaskan, sehingga beberapa bagian perlu dipangkas. Tidak perlu khawatir, karena kini terdapat aplikasi pemotong video yang…
- Aplikasi Edit Video Jualan: Meningkatkan Kualitas… Aplikasi Edit Video Jualan: Meningkatkan Kualitas Konten Visual untuk Bisnis Online di Indonesia Di era digital saat ini, bisnis online semakin berkembang pesat di Indonesia. Dalam upaya untuk memenangkan persaingan yang ketat, para pelaku bisnis…
- Aplikasi Edit Foto Jadi Kartun 3D Terbaik di Android… Setelah sebelumnya admin mengulas artikel Aplikasi Asuransi Terbaik kini kami bagikan tentang aplikasi edit foto kartun 3d Berfoto tentunya menjadi salah satu kegiatan yang kini sering dilakukan banyak orang. Ketika kita melihat foto yang keren…
- 5 Aplikasi Edit Foto Jadi Video, Solusi Mudah Untuk… Saat ini pembuatan video bisa dilakukan menggunakan aplikasi edit foto jadi video yang gratis Perkembangan teknologi memaksa bisnis untuk mengadopsi strategi pemasaran yang berbeda, termasuk melalui pembuatan konten video. Namun, bisnis yang baru mulai sering…
- Cara Menggabungkan File PDF di Android Tanpa Aplikasi Cara Menggabungkan File PDF di Android Tanpa Aplikasi File dengan ekstensi PDF memang cukup sulit untuk diedit atau dimodifikasi ulang. Hal itu sebenarnya bisa dilakukan dengan catatan mengetahui trik serta alat yang tepat. Berikut ini…
- 10 Aplikasi Kompres Video Android yang Banyak Digunakan Aplikasi kompres video Android semakin banyak macamnya saat ini. Semakin banyak pengembang yang berhasil merilis perangkat lunak berkualitas dengan user interface ramah bagi pemula. Hasil pengembangan tersebut memberi angin segar bagi konten kreator yang suka…
- 8 Rekemendasi Aplikasi TV Android Terbaik yang… Di tengah hari-hari sibuk di luar rumah, Anda tak ingin ketinggalan siaran favorit? Dalam kasus ini, aplikasi TV Android terbaik dapat menjadi alternatif solusinya. Salah satu keuntungan menginstal aplikasi TV di Android adalah memungkinkan Anda…
- Aplikasi Cari Jodoh Tanpa Biaya: Install Untuk Mencoba Mencari jodoh tentu merupakan hak semua orang. Kini di era digital, mencari jodoh dengan menggunakan Aplikasi Cari Jodoh Tanpa Biaya pun sudah marak dan lumrah. Berikut perbandingan dua aplikasi paling Install Aplikasi Cari Jodoh Tanpa…
- Ingin Selalu Terhubung Bersama Keluarga? Inilah… Siapa yang suka video call? Dengan kondisi yang susah bertemu seperti sekarang, entah karena kesibukan di tempat kerja ataupun kegiatan sekolah, membuat Anda harus bisa memutar otak bagaimana caranya agar bisa berkomunikasi dengan orang-orang tersayang.…
- CARA DOWNLOAD LAGU MP4 GRATIS Apakah Sobat INDONEWSID ingin mendownload lagu MP4 secara gratis?Hello Sobat INDONEWSID! Jika Sobat sedang mencari cara untuk mendownload lagu MP4 secara gratis, maka Sobat berada di artikel yang tepat. Di era digital seperti sekarang ini,…
- 5 Aplikasi Video Slow Motion Untuk Android, Tak… Membuat video slow motion tidak harus bergantung pada ponsel mahal dengan fitur kamera canggih. Cukup menggunakan aplikasi di perangkat Android, video slow motion dapat dibuat dengan mudah tanpa perlu perangkat berharga tinggi. Berikut 5 aplikasi…
- 8 Rekomendasi Aplikasi Galeri untuk Android Aplikasi galeri untuk Android tentu keberadaannya sangat penting. Saat ini, aplikasi galeri yang memudahkan dan terintegrasi langsung dengan media sosial akan semakin dicari. Terdapat banyak macam aplikasi galeri ini yang tersedia di Play Store. Anda…
- Cara Melihat History Aplikasi yang Sudah Dihapus di Android Penuhnya memori internal kerap kali menjadi alasan mengapa Anda perlu menghapus beberapa aplikasi. Nah, jika Anda ingin mencarinya lagi, maka bisa melihatnya di history. Cara melihat history aplikasi yang sudah dihapus di Android pun mudah.…
- 5+ Rekomendasi Aplikasi Kompress Video Android Terbaru Aplikasi Kompress Video Android Ukuran video yang besar akan menghabiskan banyak ruang penyimpanan serta membutuhkan waktu untuk dibagikan. Saat ini, ada aplikasi kompress video yang bisa digunakan untuk memperkecil ukuran video. Berikut ini rekomendasi aplikasi…
- Aplikasi Menggambar di Android dengan Fitur Terbaik Apakah Anda memiliki hobi atau skill dalam bidang drawing? Kemampuan tersebut dapat Anda kembangkan tanpa harus repot-repot menggunakan seperangkat alat gambar. Hal tersebut didukung dengan hadirnya beberapa aplikasi menggambar di Android, berikut adalah ulasannya: Adobe…
- File Word Belum Tersimpan, Begini Cara Memulihkannya Kehilangan dokumen Word yang belum disimpan sering kali menyebabkan kekhawatiran, terutama jika file tersebut memiliki nilai penting. Beruntung, Microsoft Word menyediakan beberapa fitur yang memungkinkan untuk mengembalikan file yang hilang atau belum sempat disimpan. Di…
- Aplikasi Desain Baju Android yang Praktis dan Gratis Pernahkah Anda terpikir untuk menggunakan aplikasi desain baju android? Sketsa baju tidak harus dibuat secara manual memakai pensil dan kertas. Anda dapat menciptakan sketsa T-shirt, jersey hingga gamis cukup dengan mengandalkan smartphone android. Tidak perlu…
- Suka Fotografi? Inilah Rekomendasi Aplikasi Kamera… Bagi Anda yang suka fotografi namun belum bisa membeli kamera profesional, tidak perlu bersedih karena Anda bisa mendapatkan hasil foto yang tidak kalah bagusnya hanya dengan menggunakan HP Android, terdapat beberapa aplikasi kamera Android terbaik…
- 7 Aplikasi Untuk Download Status WA Terbaik Untuk Android Status WA sering menjadi media penggunanya untuk membagikan hal-hal yang menurut mereka menarik. Sayangnya WA sendiri tidak menyediakan fitur untuk menyimpan status tersebut. Namun sekarang sudah tersedia aplikasi untuk download status WA. Status WA ini…
- cara mengembalikan aplikasi bawaan yang terhapus Daftar IsiPengantarCara Mengembalikan Aplikasi Bawaan Android yang TerhapusLangkah Mudah untuk Mengembalikan Aplikasi Bawaan iPhone yang TerhapusTips Mengembalikan Aplikasi Bawaan Windows yang TerhapusCara Mengembalikan Aplikasi Bawaan Mac yang TerhapusSolusi untuk Mengembalikan Aplikasi Bawaan Linux yang TerhapusKesimpulanPengantarUntuk…