Kini, ada banyak pilihan asuransi yang bisa menjadi rujukan Anda, khususnya yang fokus pada polis asuransi jiwa. Dalam hal ini, asuransi Jiwa AXA merupakan salah satu jenis asuransi yang cukup direkomendasikan. Berikut penjelasan lengkap terkaitnya.
Syarat Pendaftaran Asuransi Jiwa dari AXA
Ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi setiap calon nasabah sebelum melakukan registrasi pendaftar ke asuransi AXA Mandiri. Bagi Warga Negara Indonesia (WNI), maka harus menunjukkan KTP atau paspor sebagai bukti identitas diri yang sah.
Batas usia minimal yang ditetapkan AXA Mandiri untuk para nasabahnya adalah 18 tahun dan usia maksimal 70 tahun. Pendaftaran anak sebagai usia tertanggung bisa dimulai setidaknya pada umur 15 hari.
Syarat lainnya untuk melengkapi registrasi yaitu melakukan pembayaran awal sesuai dengan produk asuransi yang dipilih. Iuran awal tersebut juga sudah termasuk biaya administrasi dan pengurusan dokumen secara keseluruhan.
Baca Juga: Produk Asuransi BNI Syariah dan Cara Klaimnya
Produk Asuransi Jiwa dari AXA Mandiri
Bagi Anda yang masih ragu-ragu dalam menggunakan Asuransi Jiwa dari AXA Mandiri, maka segera buang pemikiran tersebut. Perusahaan asuransi ini menyediakan 13 jenis produk asuransi yang bisa dipilih sesuai dengan kemampuan dan kebutuhan nasabahnya.
Asuransi Mandiri Secure Wealth
Polis pertama adalah Asuransi Mandiri Secure Wealth atau Dwiguna. Fokus utama dari produk asuransi tersebut adalah santunan untuk resiko meninggal dunia. Setiap nasabah juga mendapat jaminan manfaat tunai sesuai dengan ketentuan.
Asuransi Mandiri Secure Wealth menanggung para nasabahnya hingga usia 70 tahun. Manfaat akhir dari polis ini juga cukup tinggi, yaitu mencapai 160%. Bagi nasabah yang meninggal dunia karena sebab apapun juga diberikan santunan 100%, bahkan lebih.
Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera
Produk asuransi asuransi jiwa AXA berikutnya yaitu Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera. Fasilitas utamanya tentu santunan meninggal dunia dan batas maksimal usia pertanggungan hingga 100 tahun.
Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera juga menawarkan nilai investasi yang terus mengalami perkembangan sesuai dengan ritme pasar. Setiap nasabah juga akan mendapatkan loyalty bonus selama hidupnya.
Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera Syariah
Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera Syariah menjadi polis selanjutnya yang menerapkan syariat Islam dalam pelaksanaan kerjasamanya. Sama dengan produk sebelumnya, asuransi jenis ini memiliki rentang pertanggungan hingga usia 100 tahun.
Polis Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera Syariah juga memberikan santunan maksimal menyesuaikan dengan kebutuhan keluarga. Tidak hanya itu, AXA Mandiri pun akan menyalurkan dana maslahat meninggal dunia sebesar 100% dari santunan asuransi dasar.
Asuransi Mandiri Elite Plan
Produk asuransi jiwa dari AXA Mandiri keempat adalah Asuransi Mandiri Elite Plan. Pada produk ini, setiap premi yang dibayarkan, para nasabah mendapat alokasi investasi sebesar 5%. Nilai tersebut akan terus berkembang mengikuti pergerakan harga yang berlaku di pasaran pada saat itu.
Asuransi Mandiri Elite Plan juga memberikan jangka waktu pertanggungan cukup panjang, yakni hingga 100 tahun. Manfaat lain ketika menggunakan polis ini yaitu asuransi penyakit diri, asuransi kesehatan, dan asuransi kecelakaan diri.
Asuransi Mandiri Elite Plan Syariah
Sesuai dengan namanya, Asuransi Mandiri Elite Plan Syariah memakai prinsip dan kaidah dalam Islam dalam proses kesepakatan dan penyaluran dananya. Rentang waktu pertanggungan asuransi ini mencapai usia 100 tahun untuk setiap nasabah.
Asuransi Mandiri Elite Plan Syariah juga memiliki proporsi kontribusi dan investasi seimbang. Tidak hanya itu, setiap nasabah memiliki kesempatan untuk mendapatkan manfaat loyalty bonus. Santunan meninggal dunia dari asuransi ini mencapai 100% ditambah maslahat dengan nilai yang sama.
Asuransi Mandiri Investasi Prestige
Produk asuransi dari AXA Mandiri selanjutnya yang bisa Anda pilih adalah Asuransi Mandiri Investasi Prestige. Sama seperti produk sebelumnya, rentang waktu yang disediakan mencapai usia 100 tahun.
Asuransi Mandiri Legacy Plan Platinum
Asuransi Mandiri Legacy Plan Platinum juga masuk dalam polis asuransi jiwa AXA yang memiliki banyak manfaat dan keuntungan. Salah satunya adalah manfaat alokasi investasi dari biaya premi yang dibayarkan.
Nilai pertanggungan dari Asuransi Mandiri Legacy Plan Platinum pun tidak main-main, yaitu mencapai Rp 3 miliar. Tidak hanya itu, polis ini juga memberikan loyalty bonus kepada nasabahnya hingga 75%.
Asuransi Mandiri Legacy Plan Titanium
Rekomendasi selanjutnya yang dapat Anda jadikan pertimbangan yaitu Asuransi Mandiri Legacy Plan Titanium. Tawaran loyalty bonus pada polis ini mencapai 125% dengan bonus alokasi investasi sebesar 5%.
Asuransi Mandiri Legacy Plan Titanium juga menyediakan asuransi tambahan untuk kesehatan, pembayaran premi, dan penyakit kritis. Nilai pertanggungan produk asuransi tersebut juga sangat besar, yaitu mencapai Rp 5 miliar.
Asuransi Mandiri Protection Plus
Asuransi Mandiri Protection Plus adalah asuransi jiwa yang diberikan secara khusus kepada para nasabah atau pemegang kartu kredit Bank Mandiri. Usia pertanggungan polis ini adalah mulai dari 18 hari-64 tahun,
Beberapa manfaat dari Asuransi Mandiri Protection Plus yaitu cacat total tetap, cacat total, dn penyakit kritis. Nilai santunan untuk nasabah yang meninggal dunia mencapai Rp 2 miliar. Tidak hanya itu, pihak asuransi juga menanggung biaya rawat inap hingga Rp 150 juta.
Asuransi Mandiri Loan Protection
Produk asuransi selanjutnya adalah Asuransi Mandiri Loan Protection. Polis ini memberikan jaminan pelunasan sisa kredit nasabah jika yang bersangkutan meninggal dunia. Biaya premipun dapat ditarik dengan mengikuti prosedur yang berlaku.
Asuransi Mandiri Jiwa Kredit Kendaraan
Pilihan asuransi jiwa AXA yang terakhir adalah Asuransi Mandiri Jiwa Kredit Kendaraan. Sesuai dengan namanya, produk ini bertujuan membantu nasabah dalam menjamin keselamatan kendaraan yang diasuransikan. Masa pertanggungan pun cukup panjang, yakni hingga 7 tahun.
Rekomendasi:
- Bagaimana Cara Memilih Asuransi Garda Oto yang Tepat Asuransi Gardaoto adalah salah satu jenis asuransi yang menawarkan perlindungan bagi pemilik kendaraan bermotor. Asuransi ini menawarkan perlindungan terhadap kerugian yang mungkin dialami oleh pemilik kendaraan akibat kecelakaan, kerusakan, atau kehilangan. Asuransi Gardaoto juga menawarkan…
- Inilah Manfaat Asuransi Syariah yang Mencangkup… Asuransi Syariah merupakan jenis perlindungan keuangan yang berlandaskan pada aturan-aturan Syariah. Inti dari konsep ini adalah gotong royong di antara para peserta asuransi untuk saling melindungi dari berbagai risiko, dengan akad yang sesuai dengan ketentuan-ketentuan…
- 8 Asuransi Perjalanan murah Terbaik 2022 8 Asuransi Perjalanan murah Terbaik 2022 Keberadaan asuransi di Indonesia mungkin belum populer. Padahal keberadaan asuransi ini bermanfaat seumur hidup. Di bawah ini adalah daftar asuransi terbaik 2022. Pertanggungan itu sendiri adalah suatu kontrak antara…
- Pertimbangan Mengakhiri Polis Asuransi Sebelum… Setiap orang memiliki hak untuk menghentikan polis asuransi yang dimilikinya. Namun, sebelum mengambil keputusan tersebut, penting untuk mengetahui pertimbangan mengakhiri polis asuransi dengan seksama. Pastikan untuk memikirkan dampaknya, agar tidak menyesal setelah pembatalan dilakukan dan…
- Inilah Produk Asuransi Bank Mega di Aplikasi M-Insurance Asuransi bank Mega merupakan salah satu layanan dari bank mega yang sangat bermanfaat bagi nasabah di bank ini. Anda pasti memahami bahwa memiliki asuransi sangatlah penting dilakukan sejak saat ini, tentu agar bisa mempersiapkan masa…
- Apa Itu Asuransi AXA Mandiri?S Simak di Bawah Ini AXA Mandiri adalah salah satu badan asuransi terpercaya yang kini cukup terkenal namanya. Namun, apakah Anda sudah mengetahui apa itu AXA Mandiri secara lebih mendalam? Perusahaan tersebut merupakan anak perusahaan dari PT Bank Mandiri dengan…
- Ketahui Nama-Nama Perusahaan Asuransi Syariah dan… Berdasarkan Fatwa dari Dewan Syariah Nasional (DSN), Asuransi Syariah didefinisikan sebagai bentuk usaha di mana sejumlah orang atau pihak saling melindungi dan membantu melalui investasi berupa aset atau tabarru’ (dana kebajikan). Bagi yang mau membeli…
- Asuransi Kesehatan Murni: Pengertian dan jenis Untuk antisipasi terhadap jaminan kesehatan, kini banyak yang mulai sadar untuk mendaftarkan diri di asuransi. Untuk opsinya sendiri, ada yang disebut dengan asuransi kesehatan murni. Berikut ulasan terkaitnya untuk menambah wawasan Anda. Pengertian Asuransi Kesehatan…
- Mengenal Seputar Asuransi Kesehatan Tokio Marine Memiliki asuransi kesehatan untuk diri sendiri dan keluarga memberikan rasa aman dan jaminan untuk menghadapi resiko terburuk. Asuransi Kesehatan Tokio Marine dalam hal ini merupakan salah satu produk yang bisa dipertimbangkan. Untuk lebih lengkapnya, simak…
- Aplikasi Lippo Asuransi Kesehatan untuk Umum Menggunakan aplikasi lippo asuransi adalah salah satu cara untuk melakukan manajemen kesehatan masa depan. Ini tergolong salah satu layanan penjamin kesehatan dengan kualitas bagus. Namun apakah benar klaim marketing tersebut dapat dibuktikan ketika kita menggunakan…
- Asuransi Kesehatan BCA Life: Cara Daftar dan Pilihan Produk Produk asuransi kesehatan memang menjadi salah satu hal yang perlu disiapkan untuk masa yang akan datang. Apalagi semakin kesini biaya untuk berobat semakin sulit dijangkau oleh masyarakat. Agar masalah tersebut dapat teratasi, Anda dapat mencoba…
- Asuransi Mobil Autocillin: Pilihan Produk dan Jaminannya Meski sangat penting dalam mobilitas harian, saat mengalami masalah, biasanya biaya perbaikan mobil cukup tinggi. Untuk mengantisipasinya, Anda bisa menggunakan asuransi. Asuransi mobil Autocillin dapat menjadi solusi terbaik untuk Anda rujuk. Sekilas Terkait Asuransi Autocillin…
- Aplikasi Buddies Astra Life, Membuat Samua Hal Jadi Mudah Demi meningkatkan pelayanan digitalnya, aplikasi Buddies Astra Life kini bisa digunakan untuk mengakses berbagai layanan polis bagi para nasabah. Bahkan, klaim asuransi juga bisa dilakukan secara daring melalui aplikasi ini. Astra Life sendiri hingga kini…
- Rekomendasi Asuransi Kesehatan Luar Negeri Ketika Anda tinggal atau sedang berada di luar negeri untuk beberapa waktu, memiliki asuransi untuk berjaga-jaga. Asuransi kesehatan luar negeri pun kini bisa diakses dengan mudah bagi WNI, dan Anda bisa menemukan beberapa cabangnya di…
- Kelebihan Asuransi Kesehatan Cashless yang Perlu Diketahui Saat ini, asuransi kesehatan cashless tidak lagi hanya dimiliki oleh karyawan perusahaan. Kesadaran akan pentingnya perlindungan kesehatan semakin meningkat di berbagai kalangan. Para pengusaha serta pekerja lepas pun mulai memahami manfaat memiliki asuransi kesehatan untuk…
- Suatu fenomena alam tergolong sebagai bencana jika… Suatu fenomena alam tergolong sebagai bencana jika mengakibatkan? Korban jiwa dan kerusakan lingkungan Korban jiwa dan kerugian ekonomi Korban jiwa dan kerugian sosial Kerugian material dan imaterial Korban jiwa dan kerugian psikologis Jawaban: A. Korban…
- Daftar Asuransi Mobil Terbaik dan Tips Memilihnya emberikan jaminan keamanan pada aset yang dimiliki merupakan langkah antisipasi untuk kemungkinan terburuk. Salah satu aset berharga yang diasuransikan adalah mobil. Berikut ini beberapa tips memilih asuransi mobil terbaik beserta daftar rekomendasinya. Tips Memilih Asuransi…
- 4 Manfaat Asuransi Handphone, Ternyata Sangat… Setiap hp biasanya dilengkapi dengan garansi resmi dari produsen, lalu mengapa perlu tambahan asuransi untuk ponsel? Ternyata, ada banyak manfaat asuransi handphone yang tidak bisa diperoleh melalui garansi resmi. Apa saja alasan pentingnya memiliki asuransi…
- 5 Jenis Asuransi Mobil, Ketahui dan Pilih Sesuai Kemampuan Asuransi mobil adalah jenis pertanggungan yang dirancang untuk melindungi pemilik atau pengemudi kendaraan dari berbagai risiko yang terkait dengan penggunaan atau kepemilikan mobil. Ada beberapa jenis asuransi mobil yang perlu diketahui. Perlindungan asuransi mobil mencakup…
- 12 Rekomendasi Asuransi Jiwa Online Terpercaya Sudah tahukah Anda, apa itu asuransi jiwa? Asuransi jiwa merupakan sebuah layanan yang memberikan jaminan berupa uang sebagai bentuk pertanggungan apabila nasabah yang mendaftarkan diri di asuransi tersebut meninggal dunia. Asuransi jiwa online bisa Anda…
- Aplikasi Asuransi AXA Beserta Profit untuk Klien Aplikasi asuransi AXA tergolong sebagai perusahaan insurance yang banyak ditawarkan. Tentu disebabkan karena berasal dari perusahaan patungan besar. Tidak lain dari PT Bank Mandiri dengan National Mutual International. Pastinya sudah membuat beberapa layanan terbaik misalnya…
- KODE TRANSFER BANK MANDIRI PendahuluanHello Sobat INDONEWSID! Pada artikel kali ini, kita akan membahas kode transfer Bank Mandiri. Kode transfer ini sangat penting untuk melakukan transfer antar bank. Dalam artikel ini, kita akan membahas apa itu kode transfer Bank…
- 3 Jenis Asuransi Lansia yang Sangat Berguna Setiap individu pasti akan melewati fase penuaan. Seiring bertambahnya usia, kesehatan seseorang cenderung lebih mudah terganggu oleh berbagai penyakit. Oleh karena itu, sangat penting bagi orang yang sudah lanjut usia untuk memiliki perlindungan asuransi kesehatan…
- 5 Langkah Klaim Asuransi Motor Hilang Secara Umum… Asuransi motor dirancang untuk memberikan perlindungan khusus bagi sepeda motor, dengan manfaat yang mencakup penggantian kerugian akibat kehilangan atau kerusakan. Jika sudah memiliki asuransi motor namun merasa kebingungan dalam proses pengajuan klaim untuk kehilangan motor,…
- Asuransi Rumah Terbaik, Ini Daftar 6 Pilihannya Memilih asuransi rumah terbaik kini tidak lagi menjadi hal yang sulit. Beragam perusahaan asuransi menawarkan program yang menjamin perlindungan untuk properti. Namun, di Indonesia, asuransi rumah belum begitu populer meskipun manfaatnya sangat beragam. Asuransi properti…