Cara beli saham BCA saat ini sangat mudah dilakukan. Berkat perkembangan teknologi di sektor keuangan, pembelian saham BCA dapat dilakukan secara daring tanpa perlu mengunjungi kantor secara langsung.
Bank BCA menjadi salah satu pilihan favorit bagi investor pemula. Saham Bank BCA (BBCA) merupakan produk investasi yang berpotensi memberikan keuntungan signifikan.
Saham Bank BCA sering menjadi pilihan utama bagi investor jangka panjang karena performa yang stabil dan konsisten. Jadi, bagaimana cara untuk membeli saham BCA?
Cara Beli Saham BCA Via Online
Terdapat 2 cara mudah untuk membeli saham BCA, yang dapat dilakukan secara online tanpa perlu mendatangi kantor BCA. Untuk mengetahuinya simak penjelasan selengkapnya berikut di bawah ini.
1. Menggunakan BCA Sekuritas Lewat Aplikasi BEST Mobile
Sebelum melakukan pembelian saham BCA melalui BCA Sekuritas, pastikan sudah memiliki rekening saham atau Rekening Dana Nasabah (RDN). Jika RDN sudah tersedia, berikut adalah langkah-langkah untuk membeli saham BCA melalui aplikasi BEST Mobile.
- Masuk ke BCA Sekuritas dengan mengisi user ID dan kata sandi.
- Pilih menu Home, kemudian tekan opsi Stock di bagian bawah layar.
- Masukkan kode saham pada kolom pencarian.
- Pilih kolom harga dan atur sesuai dengan keinginan.
- Tentukan jumlah lot yang akan dibeli.
- Jika ingin menggunakan opsi Good Till Cancel, tekan kolom GTC List.
- Pilih tanggal kadaluarsa dengan maksimum 7 hari.
- Tekan tombol Buy.
- Lakukan konfirmasi terhadap pesanan pembelian.
- Periksa kembali data yang dimasukkan, lalu tekan Ok.
- Notifikasi Order Accepted akan muncul.
- Selamat, proses pembelian saham BCA berhasil.
2. Via Aplikasi Stockbit
Stockbit adalah aplikasi investasi yang telah mendapatkan izin dan terdaftar secara resmi di Otoritas Jasa Keuangan (OJK), sehingga memberikan jaminan keamanan serta legalitas bagi para penggunanya.
Aplikasi ini dirancang untuk memudahkan para investor dalam melakukan transaksi saham secara online, dengan fitur-fitur yang mendukung analisis pasar dan pengambilan keputusan investasi. Adapun langkah cara beli saham BCA via online melalui aplikasi stockbit adalah sebagai berikut:
- Unduh aplikasi Stockbit di ponsel, lalu lakukan pendaftaran akun.
- Sebelum membeli saham BCA, pastikan saldo RDN mencukupi, dan lakukan pengisian saldo jika diperlukan.
- Pembelian minimal adalah 1 lot, yang setara dengan 100 lembar saham.
- Gunakan menu pencarian untuk menemukan kode saham BBCA.
- Setelah itu, tekan tombol beli.
- Masukkan harga pembelian yang diinginkan dan tentukan jumlah lot yang akan dibeli.
- Tekan tombol beli dan lakukan konfirmasi.
- Kini, saham BCA telah berhasil dimiliki.
Keuntungan Membeli Saham BCA
Setelah memahami cara membeli saham BCA, langkah berikutnya adalah mengetahui keuntungan yang bisa didapatkan dari berinvestasi di saham BCA. Berikut adalah beberapa keuntungan membeli saham BCA yang dapat dilakukan via online.
1. Kinerja Keuangan yang Bagus
Sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia, BCA adalah perusahaan yang sangat menguntungkan. Dalam lima tahun terakhir, pendapatan Bank BCA terus menunjukkan pertumbuhan yang konsisten.
Dengan kinerja keuangan yang positif dan selalu meningkat setiap tahun, berinvestasi dalam saham BCA menjadi pilihan yang sangat baik, terutama bagi para investor pemula.
2. Brand Image yang Bagus
Selain memiliki kinerja yang baik, BCA juga dikenal dengan citra merek yang sangat positif di kalangan masyarakat. Bank ini sering kali meraih berbagai penghargaan sebagai bank terbaik dan terpercaya.
3. Pembagian Dividen Rutin
Bank BCA adalah salah satu saham perbankan di bursa efek Indonesia yang secara rutin memberikan dividen dua kali setahun. Ini termasuk dividen interim, yaitu dividen yang dibagikan sebelum akhir tahun buku.
Nah itulah penjelasan serta uraian cara beli saham BCA via online dan juga keuntungannya. Jadi karena cara belinya mudah dan juga keuntungannya banyak maka tidak perlu ragu untuk membeli saham Bank BCA ini.
Rekomendasi:
- PINJAMAN ONLINE TANPA KTP DAN REKENING Salam kenal Sobat INDONEWSID, kali ini kita akan membahas tentang pinjaman online tanpa KTP dan rekening. Pinjaman online memang sudah menjadi pilihan bagi banyak orang untuk memenuhi kebutuhan finansial mereka. Namun, tidak semua orang memiliki…
- Jenis Investasi yang Menguntungkan Untuk Mencapai… Tak selamanya investasi memerlukan dana yang besar. Faktanya, terdapat berbagai jenis investasi yang menguntungkan meski dimulai dengan modal terbatas. Ini tentunya menjadi pilihan tepat bagi siapa saja yang ingin meraih kebebasan finansial di masa depan.…
- 5 Jenis Emas yang Bagus Untuk Investasi di Indonesia Di Indonesia tersedia beberapa jenis emas di pasaran. Dari berbagai pilihan tersebut, mana emas yang bagus untuk investasi? Emas menjadi salah satu pilihan investasi yang aman dan cenderung stabil nilainya, bahkan di tengah kondisi inflasi…
- 5 Cara Beli Saham BRI Secara Online Dengan Berbagai Platform Ada dua opsi yang bisa dipilih saat ingin membeli saham BRI, yaitu melalui jalur online maupun offline. Mengetahui hal ini sangat penting agar bisa memahami cara beli saham BRI dengan tepat dan terhindar dari kesalahan…
- 6 Rekomendasi investasi digital 2022 Rekomendasi investasi digital 2022 - Investasi digital untuk pendatang baru disaat ini jadi salah satu instrumen sangat banyak warga minati. Banyaknya platform online yang membagikan bermacam layanan investasi pula jadi salah satu pemicu tren ini.…
- 6 Cara Investasi Reksadana Untuk Pemula Agar Bisa… Cara investasi reksadana untuk pemula tentu perlu diketahui. Untuk meningkatkan kondisi keuangan saat ini dan masa depan, semakin banyak individu yang mulai memahami pentingnya berinvestasi. Salah satu instrumen investasi yang semakin populer adalah reksadana. Meskipun…
- KODE TRANSFER BANK MANDIRI PendahuluanHello Sobat INDONEWSID! Pada artikel kali ini, kita akan membahas kode transfer Bank Mandiri. Kode transfer ini sangat penting untuk melakukan transfer antar bank. Dalam artikel ini, kita akan membahas apa itu kode transfer Bank…
- Investasi Di Bank, Begini Caranya yang Perlu… Saat ini, investasi telah menjadi salah satu pilihan populer untuk meningkatkan nilai dana yang dimiliki. Terdapat berbagai macam instrumen investasi yang bisa dipilih, mulai dari saham, forex, obligasi, properti, emas, mata uang kripto seperti bitcoin,…
- Tips Investasi Reksadana, Perlu Diketahui Untuk… Baru mulai belajar tentang investasi? Jika demikian, reksadana bisa menjadi opsi yang tepat. Instrumen ini menawarkan portofolio yang terdiversifikasi dan dikelola oleh manajer investasi berpengalaman. Simak tips investasi reksadana berikut yang akan menjadi panduan penting.…
- 4 Keuntungan Investasi Tanah Kavling Sebagai… Keuntungan investasi tanah kavling memang memiliki daya tarik tersendiri. Tanah kavling sendiri merupakan lahan yang dijual dalam bentuk potongan kecil dengan luas yang telah ditentukan. Umumnya, tanah ini digunakan untuk pembangunan perumahan atau properti komersial.…
- Cara Beli Saham Luar Negeri, Begini Panduan… Investasi di pasar saham merupakan salah satu metode yang efektif untuk mengembangkan kekayaan. Selain berinvestasi pada saham yang diperdagangkan di dalam negeri, adakah kemungkinan untuk membeli saham dari luar negeri? Jawabannya adalah tentu saja bisa!…
- Aplikasi Trading Forex? Ini Sederhana Jika Anda… Aplikasi Trading Forex Meskipun demikian, akun klien non-u.ok./e.u melebihi US$21 miliar dolar AS dan ini adalah akun tetap. Miliar perusahaan greenback dan komoditas dan cryptocurrency biasanya dipandang sebagai pembuat pasar. Skypala Pauline 5 Oktober lima…
- 4 Cara Menghitung Keuntungan Saham Untuk Mengetahui… Salah satu hal yang sering membingungkan para investor pemula adalah bagaimana cara menghitung keuntungan saham. Untuk memahami ini, perlu mempelajari terlebih dahulu konsep capital gain dan dividen. Dengan begitu, estimasi keuntungan dari investasi saham akan…
- 5 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Investasi Apartemen Gedung-gedung apartemen kini telah menjamur di pusat kota besar, bahkan di wilayah pinggiran kota yang menawarkan harga lebih ramah di kantong. Meskipun potensi keuntungan yang ditawarkan sangat menggoda, investasi di sektor apartemen bukanlah perkara yang…
- 5 Tips Memilih Saham Syariah, Perlu Diketahui Bagi… Saham syariah menjadi pilihan investasi yang semakin populer, terutama di kalangan milenial. Saham syariah adalah instrumen saham yang sesuai dengan prinsip syariah di pasar modal, yang berarti investasi ini bebas dari riba dan dianggap halal.…
- Cara Investasi Di Ajaib Untuk Jenis Instrumen… Mempersiapkan masa depan sebaiknya dimulai sejak sekarang, karena hal ini memiliki peran yang sangat penting. Salah satu cara untuk memastikan masa depan yang lebih terjamin adalah dengan berinvestasi dalam jangka panjang. Saat ini, investasi dapat…
- Investasi Apa yang Cocok Untuk Remaja? Ini 5 Rekomendasinya Di era modern ini, investasi tidak lagi menjadi hal yang hanya berkaitan dengan orang dewasa. Remaja pun kini sudah memiliki kesempatan untuk memulai investasi sebagai cara untuk mengelola keuangan mereka dengan lebih bijak dan mempersiapkan…
- Panduan Langkah Cara Investasi Di Bibit Untuk Pemula Cara investasi di Bibit menjadi topik yang diminati oleh banyak kalangan, terutama bagi mereka yang ingin memulai investasi dengan cara yang sederhana dan terjangkau. Bibit merupakan aplikasi investasi yang dirancang untuk membantu baik pemula maupun…
- Hal Yang Perlu diwaspadai Dalam Trading Saham Hal Yang Perlu diwaspadai Dalam Trading Saham indonewsid-Berinvestasi jadi salah satu perihal yang pantas dicoba sedari dini, ini sama saja dengan kamu menyelamatkan serta mengamankan keadaan finansial di masa depan. Terlebih dikala pandemi ini. investasi…
- 5 Instrumen Investasi Terbaik Untuk Persiapan Masa… Terdapat beragam pilihan instrumen investasi terbaik yang cocok dimanfaatkan oleh generasi milenial untuk masa depan. Mengapa demikian? Karena investasi merupakan langkah yang dapat memberikan keuntungan, terutama jika dilakukan secara konsisten sejak usia muda. Hasil dari…
- 3 Aplikasi Beli Sekarang Bayar Nanti Selain Shopee Aplikasi Beli Sekarang Bayar Nanti Mempertahankan anggaran dan membeli semua yang Kamu butuhkan adalah tugas yang sulit. Sudah sulit bagi generasi untuk mengikuti biaya dan inflasi hari ini. Ketika Kamu kekurangan uang, inilah saatnya Kamu…
- 5 Keuntungan Investasi Rumah yang Bagus Untuk Jangka Panjang Menyisihkan dana untuk investasi rumah termasuk dalam kategori investasi properti yang memiliki potensi memberikan keuntungan signifikan. Lalu apa saja keuntungan investasi rumah? Investasi rumah merupakan bentuk penanaman modal berupa properti hunian dengan tujuan memperoleh keuntungan,…
- Risiko Investasi Saham yang Perlu Dipahami Sebelum Investasi Investasi saham merupakan kegiatan membeli saham suatu perusahaan dengan tujuan untuk memperoleh keuntungan melalui kenaikan harga saham atau pembagian dividen. Penting bagi baik investor pemula maupun yang berpengalaman untuk memahami berbagai risiko investasi saham, sehingga…
- 5 Cara Investasi Crypto Jangka Panjang, Panduan Untuk Pemula Cara investasi crypto jangka panjang sebenarnya bisa dibilang tidak terlalu sulit. Investasi adalah salah satu aspek penting dalam perencanaan keuangan yang bisa memberikan keuntungan. Di antara berbagai instrumen keuangan yang ada, crypto menjadi salah satu…
- 5 Cara Bermain Saham Dengan Modal 100 Ribu, Belajar… Cara bermain saham dengan modal 100 ribu tentu perlu diketahui. Investasi saham telah menjadi topik hangat dalam beberapa tahun terakhir. Fenomena ini mengindikasikan bahwa ketertarikan masyarakat terhadap dunia keuangan semakin berkembang. Bermain saham dengan modal…