Halo semuanya, kali ini kita akan membahas bagaimana cara menggunakan fungsi wrap text di word. Simak selengkapnya sekarang juga!
Kalau kamu pernah memasukan gambar di word lalu melakukan formatting picture maka ada satu fitur yang bernama wrap text.
Wrap text sendiri adalah peletakan objek di dalam tulisan pada paragraf tertentu. Fungsi utamanya yaitu untuk mengatur gambar yang disisipkan ke dalam dokumen word yang kita sedang buat.
Dengan mengetahui jenis dan fungsi dari wrap text maka kita akan bisa mengatur letak gambar pada dokumen sesuai dengan yang kita inginkan dan indah di pandang tentunya.
Mengaktifkan Fitur Wrap Text
Fitur wrap text ini tidak akan tampil di manapun kecuali kita memasukan gambar terlebih dahulu ke dalam dokumen word kita.
- Silahkan klik Menu Insert
- Lalu pilih Picture untuk memasukan gambar
- Pilih This Device untuk bisa memasukan gambar dari laptop atau komputer yang kita pakai
- Lalu pilih gambar
- Sekarang klik gambar tersebut maka lihat di atas ada Formatting Picture dan Wrap Text sudah muncul

Jenis dan Fungsi Wrap Text di Word
Wrap text sendiri memiliki berbagai pilihan yaitu :
- In line with text
- Square
- Tigh
- Trough
- Top and Bottom
- Behind text
- In front of text
Mari kita bahas satu persatu fungsi dari jenis di atas :
In Line With Text
Ini digunakan untuk meletakan objek gambar sejalan dengan paragraf yang ada (Di dalam paragraf).
Square

Digunakan untuk melipat teks yang ada disekitaran objek gambar agar menjadi segi empat.
Tight
Berguna untuk melipat teks yang ada disekitarnya sesuai dengan titik titik objek
Trough
Fungsinya yaitu untuk melipat teks yang ada disekitar objek gambar. Sesuai dengan alur dari titik pembentuk objek dan teks akan mengisi bagian objek gambar yang terbuka.
Top and Bottom
Berfungsi untuk meletakan teks berada di bawah maupun di bawah objek gambar.
Behind Text

Gambar akan berada di belakang teks.
In Front of Text

Gambar nantinya akan berada di depan teks.
Penutup
Itulah jenis dan fungsi wrap text di word. Silahkan praktekan sendiri dan ulik untuk tahu hasilnya seperti apa. Semoga bermanfaat dan jangan lupa share juga ke temanmu yang lainnya.
Rekomendasi:
- Aplikasi Edit PDF Android Paling Mudah Digunakan Aplikasi edit PDF Android tentu akan membantu Anda melakukan perbaikan file PDF secara mudah. Simak penjelasan lengkapnya berikut ini agar Anda tidak salah dalam memilih aplikasi edit file PDF yang dimiliki. Daftar Aplikasi Edit File…
- CARA SOUND OF TEXT Hello Sobat INDONEWSID, siapa yang tidak suka mendengarkan musik, podcast, atau audiobook? Namun, bagaimana jika Anda ingin mendengarkan dokumen atau artikel yang ditulis dalam bentuk teks? Jawabannya adalah dengan menggunakan teknologi baru yang disebut Sound…
- Aplikasi Untuk Tunanetra, Membantu Menjalani… Berbagai aplikasi yang tersedia di platform Android ternyata dapat diakses oleh banyak orang, termasuk individu dengan keterbatasan penglihatan. Aplikasi untuk tunanetra dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan mereka, dengan tujuan membantu penyandang tunanetra menjalani kehidupan yang…
- Mudah! Cara Membuat dan Menghilangkan Comment di Word Halo semuanya, kali ini kita akan membahas tutorial bagaimana cara membuat dan menghilangkan comment di word. Simak selengkapnya sekarang juga. Apa itu Fitur Comment? Microsoft Word memiliki fitur yang melimpah untuk berbagai pembuatan dan pengolahan…
- Cara Merubah File JPG ke PDF di Android Tanpa Aplikasi Cara Merubah File JPG ke PDF di Android Tanpa Aplikasi File dengan ekstensi penyimpanan JPG biasanya saat dikirim dan dibuka dengan device lain kualitasnya bisa berubah. Oleh karena itu, sebelum mengirimnya maka perlu diubah menjadi bentuk…
- 5 Aplikasi Untuk Meringkas Materi, Teknologi yang… Aplikasi untuk meringkas materi adalah salah satu inovasi teknologi yang dapat dimanfaatkan oleh pelajar. Dengan hadirnya inovasi ini, kegiatan meringkas menjadi jauh lebih mudah dan tidak lagi membebani. Meringkas adalah aktivitas mencatat inti dari sebuah…
- SEBUTKAN STRUKTUR ORGANISASI KEHIDUPAN DALAM… Hello Sobat INDONEWSID, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang struktur organisasi kehidupan dalam berbagai tingkat kehidupan. Sebelum kita memulai, mari kita pahami terlebih dahulu apa yang dimaksud dengan organisasi kehidupan.Organisasi kehidupan adalah susunan…
- BAGIAN MIKROSKOP YANG BERFUNGSI UNTUK MENGHASILKAN… PengantarHello Sobat INDONEWSID! Mikroskop adalah alat yang sangat penting dalam dunia ilmiah, khususnya dalam bidang biologi. Dengan mikroskop, kita dapat melihat benda-benda yang tidak bisa terlihat dengan mata telanjang. Namun, tahukah kamu bahwa ada bagian-bagian…
- 5 Aplikasi AI Gratis Untuk Mahasiswa, Solusi… Teknologi kecerdasan buatan (AI) telah membawa perubahan signifikan dalam kehidupan sehari-hari, termasuk di bidang pendidikan. Mahasiswa menjadi salah satu pihak yang merasakan manfaat terbesar dari perkembangan ini. Dikatakan demikian karena hadirnya banyak aplikasi AI gratis…
- Aplikasi Ubah Foto Jadi Pengantin Unduh Disini Setelah mengulas Asuransi mobil all risk dan aplikasi Asuransi mobil all risk Terbaik ada aplikasi yang sedang viral yaitu Aplikasi Ubah Foto Jadi Pengantin, kamu bisa ubah foto biasa jadi pengantin cantik juga bisa pilih…
- Mudah! Inilah Cara Mengecek Ejaan di Microsoft… Halo semuanya, kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara mengecek ejaan di word dengan mudah dan cepat. Simak selengkapnya sekarang juga! Microsoft Word merupakan salah satu aplikasi pengolah kata yang kaya akan berbagai fitur guna…
- REVOLVER MIKROSKOP BERFUNGSI UNTUK Mengenal Lebih Dekat Revolver MikroskopHello Sobat INDONEWSID! Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang revolver mikroskop. Revolver mikroskop adalah sebuah alat yang digunakan untuk memperbesar benda kecil yang tidak dapat dilihat dengan mata telanjang.…
- SEBUTKAN BAGIAN BAGIAN DARI MIKROSKOP PendahuluanHello Sobat INDONEWSID, pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai bagian-bagian dari mikroskop. Mikroskop merupakan alat yang digunakan untuk memperbesar objek yang sangat kecil sehingga dapat dilihat dengan jelas oleh mata manusia.Bagian-Bagian Mikroskop1. OkulerOkuler…
- Tips Penggunaan Mouse Agar Efektif dan Efisien Serta… Mouse adalah alat yang sangat krusial dalam penggunaan komputer setiap hari. Meskipun sering digunakan untuk tugas-tugas sederhana seperti mengklik dan menggulir, sejatinya perangkat ini memiliki berbagai fitur tersembunyi yang dapat dimanfaatkan untuk mendongkrak efisiensi kerja…
- Aplikasi Edit Foto Jadi Lukisan di Android Terbaik… Walaupun kamera hp sudah terbilang canggih bahkan mampu hasilkan gambar dengan resolusi terbaik. Kini masih dibutuhkan sentuhan artistik agar terlihat semakin menarik. Dimana kali ini kamu bisa berikan sentuhan ala lukisan. Menariknya sekarang sudah tersedia…
- Deretan Aplikasi Edit Foto Kekinian Ala Selebgram Ketika kita melihat hasil foto seorang selebgram pastinya merasa tertarik. Bagaimana caranya bisa menghasilkan foto yang keren, unik dan juga estetik. Ternyata mereka kebanyakan mempergunakan aplikasi edit foto kekinian ala selebgram. Mungkin belum banyak yang…
- Berbagai jenis buku fiksi dan nonfiksi dapat kita… Berbagai jenis buku fiksi dan nonfiksi dapat kita replikasi dalam bentuk? artikel sinopsis resensi prosa parafrasa Jawaban: C. resensi Dilansir dari Encyclopedia Britannica, berbagai jenis buku fiksi dan nonfiksi dapat kita replikasi dalam bentuk resensi.…
- LENSA OBJEKTIF PADA MIKROSKOP TERDAPAT PADA Mengetahui Fungsi Lensa Objektif pada MikroskopHello Sobat INDONEWSID! Apakah kamu pernah menggunakan mikroskop? Jika iya, pasti kamu sudah tidak asing lagi dengan lensa objektif yang terdapat pada mikroskop. Lensa ini memiliki peran penting dalam membantu…
- Lengkap! Mengenal Tombol Keyboard dan Fungsinya Di Word Ada banyak hal yang harus dipelajari oleh pemula yang baru ingin mempelajari aplikasi Micrsofot Office Word. Dari mulai membuka aplikasi, membuat file baru, membuka dokumen, mengedit dokumen, dan lain sebagainya. Nah, sebelum mulai mengetik dokumen…
- Inilah Ukuran Kertas Skripsi di Word yang Benar Seperti yang kita tahu Skripsi merupakan tugas akhir yang harus dibuat sebagai syarat untuk mendapatkan gelar sarjana. Penulisan skripsi sendiri tidak boleh sembarangan. Melainkan harus mengikuti aturan yang sudah ditentukan oleh kampus di mana mahasiswa…
- Lengkap! Jenis dan Fungsi Toolbar di Microsoft Word Microsoft Word memang mudah digunakan oleh siapapun. Mulai dari pelajar, pekerja, atau siapapun biasanya bisa mengoperasikan aplikasi pengolah kata ini. Namun bagi yang belum terbiasa atau pemula tetap saja pasti akan ada rasa bingung ketika…
- Benda kerajinan memiliki fungsi dalam pembuatannya… Benda kerajinan memiliki fungsi dalam pembuatannya dan fungsi tersebut adalah? Sebagai benda pakai dan benda hias Sebagai benda hias Sebagai benda pakai Ergonomis karya seni Sebagai bahan praktek Jawaban: A. Sebagai benda pakai dan benda…
- Cara Mengatur Ukuran Kertas F4 di Word dengan Mudah Kertas HVS alias Folio disebut juga F4 merupakan salah satu dari berbagai jenis kertas yang paling banyak dan sering digunakan di negara tercinta ini, Indonesia. Siapapun kamu pasti sering menggunakan untuk keperluan dokumen seperti laporan…
- Pernyataan yang tepat mengenai fungsi gambar adalah? Pernyataan yang tepat mengenai fungsi gambar adalah? Menerangkan rangkaian yang akan dirakit Menyuplai komponen yang pernah dibuat Menyimpan komponen yang pernah diproduksi Sebagai media penyampai informasi Menerangkan bentuk fisik komponen Jawaban: D. Sebagai media penyampai…
- Aplikasi Edit Foto Jadi Kartun 3D Terbaik di Android… Setelah sebelumnya admin mengulas artikel Aplikasi Asuransi Terbaik kini kami bagikan tentang aplikasi edit foto kartun 3d Berfoto tentunya menjadi salah satu kegiatan yang kini sering dilakukan banyak orang. Ketika kita melihat foto yang keren…