Kalau kamu sering menggunakan apliaksi Microsoft Word pasti tidak akan asing lagi dengan istilah page setup. Di mana page setup ini berfungsi untuk mengatur halaman supaya lebih sesuai dengan kebutuhan dokumen yang dibuat.
Di sini saya akan menjabarkan apa saja fungsi page setup pada Microsoft word yang harus kamu pahami dan kuasai.
Fungsi Page Setup pada Microsoft Word dan Cara Penggunaannya
Secara umum page setup sendiri berfungsi untuk :
- Mengatur ukuran kertas yang digunakan
- Jumlah kolom untuk pengetikan
- Bentuk kertas yang diiginkan
- Dan lain sebagianya
Supaya lebih jelas fungsi page setup pada Microsoft Word akan saya jelaskan berikut ini.
Margin

Pertama yang paling penting diatur pada saat kita membuat dokumen di Microsoft Word yaitu Margin. Margin sendiri berfungsi untuk mengatur batas antara sisi dokumen dengan teks.
Berapa jarak dari teks ke sisi kertas itu kita bisa tentukan di menu ini. Caranya yaitu :
- Klik menu Layout
- Klik icon Margins
- Kamu bisa menggunakan ukuran margin yang sudah tersedia
- Atau bisa juga custom dengan cara klik Custom Margins
- Selanjutnya silahkan isikan ukuran jarak tulisan dengan Top (atas kertas), Bottom (bawah kertas), Right (samping kanan), dan Left (samping kiri)
Orientation

Selanjutnya fungsi page setup pada microsoft word yang sering digunakan yaitu Orientation. Pada menu ini kita bisa menentukan bentuk kertasnya mau berdiri tegak atau menyamping tidur. Caranya yaitu :
- Klik menu Layout
- Klik Orientation
- Lalu pilih portrait atau landscape
Size

Di menu size ini kita bisa menentukan jenis kertas yang ingin digunakan. Caranya yaitu :
- Klik menu Layout
- Lalu Size
- Lalu tentukan atau pilih jenis kertas yang ingin digunakan
- Jenis kertas yang default yaitu Letter, Tabloid, Legal, dan lain sebagainya
Columns

Pernah membaca soal ujian pada saat sekolah? Atau pernah membaca koran dan majalah?. Nah pengaturan teksnya itu menggunakan perintah Columns ini.
Untuk membuat kolom maka caranya yaitu :
- Klik menu Layout
- Pilih Columns
- Tentukan jumlah kolom yang ingin digunakan
Penutup
Itulah 4 fungsi page setup pada microsoft word yang paling penting dan sering sekali digunakan pada saat mengolah dokumen. Silahkan praktekan agar kamu lebih menguasai. Dan jangan lupa share ke temanmu yang lainnya juga. See you …
Rekomendasi:
- Berbagai jenis buku fiksi dan nonfiksi dapat kita… Berbagai jenis buku fiksi dan nonfiksi dapat kita replikasi dalam bentuk? artikel sinopsis resensi prosa parafrasa Jawaban: C. resensi Dilansir dari Encyclopedia Britannica, berbagai jenis buku fiksi dan nonfiksi dapat kita replikasi dalam bentuk resensi.…
- Inilah Ukuran Kertas Skripsi di Word yang Benar Seperti yang kita tahu Skripsi merupakan tugas akhir yang harus dibuat sebagai syarat untuk mendapatkan gelar sarjana. Penulisan skripsi sendiri tidak boleh sembarangan. Melainkan harus mengikuti aturan yang sudah ditentukan oleh kampus di mana mahasiswa…
- Cara Mencegah Kehilangan File Word, Ini 5 Hal yang… Agar terhindar dari risiko kehilangan file atau dokumen penting saat bekerja di Microsoft Word, ada beberapa langkah yang dapat diterapkan untuk memastikan data tetap aman dan mudah dipulihkan jika terjadi masalah. Berikut cara mencegah kehilangan…
- MENGAPA PEMBELAHAN MEIOSIS DISEBUT SEBAGAI… PendahuluanHello Sobat INDONEWSID! Kita semua pasti sudah belajar tentang pembelahan sel, salah satunya adalah meiosis. Meiosis adalah proses pembelahan sel yang terjadi pada sel kelamin yang bertujuan untuk membentuk sel-sel haploid. Namun, tahukah kamu kenapa…
- 5 Cara Mengatasi Mouse Tidak Bisa Scroll, Jangan… Cara mengatasi mouse tidak bisa scroll tentunya perlu diketahui. Mengingat saat ini banyak yang suka menggunakan mouse bahkan di laptop yang notabene tidak memerlukan mouse karena sudah ada touchpad yang fungsinya sama dengan mouse di…
- Fungsi kaki katak saat berada di air adalah? Fungsi kaki katak saat berada di air adalah? berenang melompat berjalan merayap Semua jawaban benar Jawaban: A. berenang Dilansir dari Encyclopedia Britannica, fungsi kaki katak saat berada di air adalah berenang. Kemudian, saya sangat menyarankan…
- Berdasarkan pembuatannya, fungsi patung monumen adalah? Berdasarkan pembuatannya, fungsi patung monumen adalah? sarana ibadah peringatan peristiwa bersejarah dinikmati keindahan bentuknya penghias bangunan Semua jawaban benar Jawaban: B. peringatan peristiwa bersejarah Dilansir dari Encyclopedia Britannica, berdasarkan pembuatannya, fungsi patung monumen adalah peringatan…
- Lengkap! Inilah Fungsi Tombol F1 Sampai F12 Pada Word Kalau kamu menggunakan laptop atau PC pasti kamu tidak asing dengan semua tombol yang ada di keyboard. Tapi apakah kamu tahu kalau semua tombol tersebut memiliki berbagai fungsi. Atau kamu hanya menggunakan tombol yang fungsinya…
- 4 Fungsi Mailings di Word Beserta Gambar dan Penjelasannya Salah satu menu yang jarang digunakan di Microsoft Word namun memiliki fungsi penting untuk mengolah dokumen yaitu menu mailings. Apa sih fungsi mailings di word ini? Nah, ditulisan ini saya akan menjelaskan apa saja fungsinya…
- 5 Aplikasi Office Open Source, Alternatif yang Bisa… Saat membeli laptop atau PC desktop, salah satu software yang biasanya sudah include atau terpasang adalah aplikasi office open source. Karena memang salah satu alasan terbesar pembelian laptop atau PC adalah untuk melaksanakan aktivitas tersebut…
- APA YANG DIMAKSUD DENGAN EMBALASE PengenalanHello Sobat INDONEWSID! Pernahkah kamu bertanya-tanya apa yang dimaksud dengan embalase? Embalase merupakan benda atau wadah yang digunakan untuk membungkus atau melindungi suatu barang atau produk. Embalase juga berfungsi untuk memudahkan dalam pengangkutan dan penyimpanan…
- Mudah! Cara Membuat dan Menghilangkan Comment di Word Halo semuanya, kali ini kita akan membahas tutorial bagaimana cara membuat dan menghilangkan comment di word. Simak selengkapnya sekarang juga. Apa itu Fitur Comment? Microsoft Word memiliki fitur yang melimpah untuk berbagai pembuatan dan pengolahan…
- MIMPI DAPAT UANG KERTAS Kisah Mimpi yang MengagumkanHello Sobat INDONEWSID, siapa di antara kita yang tidak ingin mendapatkan uang dengan mudah? Tentu saja, kita semua menginginkannya. Namun, bagaimana jika saya memberi tahu Anda bahwa saya baru saja bermimpi mendapatkan…
- Perhatikan gambar anatomi akar di atas! Berdasarkan… Perhatikan gambar anatomi akar di atas! Berdasarkan gambar, fungsi dari struktur X adalah? Memperluas daerah penyerapan air dan unsur hara dari tanah Melindungi akar ketika menembus tanah Mengangkut air dan unsur hara dari tanah Menopang…
- APA FUNGSI DARI DINDING SEL PengenalanHello sobat INDONEWSID! Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang fungsi dari dinding sel. Dinding sel merupakan bagian yang sangat penting bagi sel tumbuhan. Tanpa dinding sel, sel tumbuhan tidak akan memiliki bentuk yang…
- Mudah! Inilah Cara Mengecek Ejaan di Microsoft… Halo semuanya, kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara mengecek ejaan di word dengan mudah dan cepat. Simak selengkapnya sekarang juga! Microsoft Word merupakan salah satu aplikasi pengolah kata yang kaya akan berbagai fitur guna…
- SEBUTKAN BAGIAN BAGIAN DARI MIKROSKOP PendahuluanHello Sobat INDONEWSID, pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai bagian-bagian dari mikroskop. Mikroskop merupakan alat yang digunakan untuk memperbesar objek yang sangat kecil sehingga dapat dilihat dengan jelas oleh mata manusia.Bagian-Bagian Mikroskop1. OkulerOkuler…
- CARA MEMBUAT SURAT IZIN SAKIT IntroHello Sobat INDONEWSID! Siapa sih yang tidak pernah sakit? Pasti semua pernah merasakan sakit dan butuh istirahat. Nah, untuk mendapatkan izin sakit dari kantor atau sekolah, kamu perlu membuat surat izin sakit yang benar dan…
- Inilah Ulasan Lengkap Fungsi Shapes Pada Microsoft Word Microsoft Word bisa dibilang salah satu aplikasi pengolah kata untuk membuat berbagai dokumen yang paling lengkap fitur-fiturnya. Salah satunya fitur untuk membuat segala bentuk garis dan objek. Fitur tersebut adanya pada menu Insert yang bernama…
- 5 Fungsi Mode Pesawat Selain Sebagai Fitur… Salah satu fitur yang kerap diabaikan namun memberikan keuntungan besar pada smartphone adalah mode pesawat. Fitur ini pertama kali diciptakan untuk digunakan ketika berada di dalam pesawat. Namun ternyata fungsi mode pesawat bukan hanya sebatas…
- ARTI NT DALAM BAHASA GAUL TIKTOK PengenalanHello Sobat INDONEWSID! Kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi TikTok yang sedang booming akhir-akhir ini. Di TikTok, kamu bisa menemukan banyak sekali bahasa gaul atau slang yang digunakan oleh para penggunanya. Salah satu…
- Recommended! Inilah Aplikasi Penyimpanan Data Online Halo semuanya kali ini saya akan membahas beberapa aplikasi penyimpanan data online terbaik yang bisa kamu gunakan pada smartphone Androidmu. Simak selengkapnya sekarang juga. Kapasitas penyimpanan data di smartphone Android kadang tidak cukup untuk menampung…
- FUNGSI LENSA OKULER PADA MIKROSKOP Salam hangat untuk Sobat INDONEWSID! Mikroskop adalah alat yang sangat penting dalam dunia ilmiah. Dengan mikroskop, kita dapat melihat benda-benda yang sangat kecil yang tidak bisa dilihat dengan mata telanjang. Salah satu komponen penting dari…
- Perintah untuk menyisipkan gambar adalah dari menu? Perintah untuk menyisipkan gambar adalah dari menu? Home Insert Design Page layout View Jawaban: B. Insert Dilansir dari Encyclopedia Britannica, perintah untuk menyisipkan gambar adalah dari menu insert. Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca…
- Lengkap! Inilah Fungsi Icon Microsoft Word Beserta Gambarnya Microsoft Word merupakan aplikasi sejuta umat yang harus kita kuasai untuk mengolah berbagai dokumen. Di instansi manapun atau di bidang apapun untuk pengolahan dokumen bisa dilakukan dengan mudah dengan aplikasi yang satu ini. Maka mau…