Tak selamanya investasi memerlukan dana yang besar. Faktanya, terdapat berbagai jenis investasi yang menguntungkan meski dimulai dengan modal terbatas. Ini tentunya menjadi pilihan tepat bagi siapa saja yang ingin meraih kebebasan finansial di masa depan.
Investasi dengan modal terbatas tidak selalu berarti keuntungan yang diperoleh pun terbatas. Lantas, jenis investasi apa yang tepat bagi pemula? Berikut ini adalah beberapa opsi investasi dengan modal kecil yang menawarkan potensi keuntungan menarik, terutama jika dikelola dalam jangka panjang.
1. Deposito
Deposito merupakan salah satu jenis investasi bagi pemula dengan modal terbatas, di mana dana disimpan di bank untuk periode waktu tertentu dengan bunga tetap.
Meskipun tingkat keuntungannya biasanya lebih rendah dibandingkan pilihan investasi lainnya, deposito cocok bagi mereka yang mencari investasi yang aman dan mudah diakses dalam jangka pendek.
Dengan membuka deposito, investasi yang dijalankan akan dijamin keamanannya oleh lembaga perbankan, dengan durasi yang dapat disesuaikan sesuai kebutuhan dan tingkat toleransi risiko.
2. Saham
Meski sering dianggap sebagai pilihan investasi utama bagi para profesional, siapa pun sebenarnya bisa memulai investasi saham dengan modal kecil, asalkan memiliki pemahaman yang cukup.
Untuk pemula, investasi saham dengan modal terbatas bisa dilakukan melalui program investasi berkala, di mana saham dibeli dalam jumlah tertentu sesuai rencana yang sudah disusun.
Kini, banyak platform perdagangan saham online atau sekuritas yang mempermudah proses investasi saham dengan modal mulai dari Rp100.000.
Namun, sebelum memulai, penting untuk melakukan riset mendalam mengenai perusahaan yang sahamnya akan dibeli, serta mempertimbangkan untuk memulai dengan saham blue-chip yang memiliki kestabilan.
3. Emas
Jenis investasi yang menguntungkan selanjutnya adalah investasi emas. Investasi emas bisa menjadi cara yang efektif untuk menjaga nilai modal. Untuk memulai dengan modal kecil, kamu bisa membeli emas fisik dalam bentuk perhiasan atau koin. Alternatif lainnya, investasi dapat dilakukan melalui instrumen keuangan yang berhubungan dengan harga emas, seperti obligasi emas.
Emas adalah pilihan investasi yang umumnya memiliki nilai yang stabil dalam jangka panjang dan berfungsi sebagai pelindung dari inflasi. Selain itu, emas juga memiliki tingkat likuiditas yang tinggi, sehingga memudahkan untuk dijual kapan saja jika diperlukan.
4. Equity Crowdfunding
Equity crowdfunding memberikan kesempatan bagi investor untuk berinvestasi dengan modal kecil pada startup atau proyek tertentu. Melalui platform crowdfunding, investor dapat memiliki saham minoritas dalam sebuah perusahaan.
Perlu diingat bahwa equity crowdfunding termasuk jenis investasi yang memiliki tingkat risiko tinggi. Jadi, jika tertarik untuk berinvestasi jangka panjang dengan modal kecil, pastikan untuk melakukan riset mendalam dan memahami potensi serta prospek dari bisnis startup yang bersangkutan.
5. Reksa Dana
Reksa dana merupakan salah satu pilihan investasi dengan modal kecil yang paling banyak disarankan. Dalam reksa dana, dana dari berbagai investor akan dikumpulkan dan dikelola oleh manajer investasi yang berkompeten.
Keuntungan utama berinvestasi di reksa dana adalah adanya diversifikasi yang efektif, yang membantu mengurangi risiko investasi. Selain itu, investasi ini bisa dimulai dengan modal yang relatif kecil. Beberapa sekuritas bahkan menawarkan reksa dana dengan modal awal mulai dari Rp10.000.
Reksa dana juga sangat cocok untuk investor pemula, karena pengelolaannya sudah dilakukan oleh manajer investasi, sehingga tidak perlu memiliki pengetahuan mendalam tentang pasar modal untuk terlibat.
Nah itulah 5 pilihan investasi yang menguntungkan dan bisa dimulai dengan modal kecil. Tentunya instrumen-instrumen investasi diatas dapat menjadi pilihan menarik untuk mencapai financial freedom.
Rekomendasi:
- Asuransi Jiwa Terbaik, Begini Tips Memilihnya Memiliki asuransi bisa dianggap sama pentingnya dengan memiliki rumah. Untuk memperoleh produk asuransi yang memberikan manfaat paling optimal, penting untuk memahami beberapa tips memilih asuransi jiwa terbaik yang tepat. Karena risiko kesehatan dan kematian sulit…
- Pengertian Trading Dan Jenis-Jenis nya Pengertian Trading Dan Jenis-Jenis nya Trading merupakan kegiatan yang dicoba di pasar finansial. Aktivitas ini tidaklah semata- mata proses jual beli benda ataupun jasa biasa. Tujuan kegiatan ekonomi ini merupakan melaksanakan jual beli dalam waktu…
- Investasi Apa yang Cocok Untuk Remaja? Ini 5 Rekomendasinya Di era modern ini, investasi tidak lagi menjadi hal yang hanya berkaitan dengan orang dewasa. Remaja pun kini sudah memiliki kesempatan untuk memulai investasi sebagai cara untuk mengelola keuangan mereka dengan lebih bijak dan mempersiapkan…
- KODE BANK PERMATA KE DANA Kenapa Kode Bank Penting?Hello Sobat INDONEWSID! Saat ini, transaksi keuangan semakin mudah dan cepat dengan adanya teknologi digital. Namun, tetap diperlukan kode bank agar transaksi dapat dilakukan dengan lancar. Kode bank merupakan identitas bank yang…
- Asuransi Mobil All Risk, Ini Referensi Perusahaan… Memilih asuransi mobil all risk merupakan langkah cerdas untuk memberikan perlindungan penuh terhadap kendaraan dari berbagai potensi risiko yang dapat terjadi selama di jalan. Semua biaya perbaikan, mulai dari kerusakan kecil hingga kerusakan parah, akan…
- Asuransi Kehilangan Mobil: Perlindungan dan… Kehilangan mobil merupakan salah satu peristiwa yang dapat merugikan pemiliknya secara finansial dan emosional. Tidak hanya itu, tetapi kehilangan kendaraan bermotor juga dapat mengganggu mobilitas sehari-hari dan merusak kualitas hidup seseorang. Untuk melindungi diri dari…
- Perbedaan Saham Dan Obligasi, Mana yang Paling… Saham dan obligasi merupakan dua instrumen investasi yang cukup populer dan banyak diminati. Walaupun keduanya sama-sama dapat memberikan keuntungan, ada beberapa perbedaan saham dan obligasi yang perlu dipahami terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk terjun dalam…
- 5 Keuntungan Investasi Obligasi, Pilihan Instrumen… Investasi obligasi kerap dipandang sebagai opsi yang aman dan stabil, khususnya bagi investor yang ingin menurunkan tingkat risiko dalam portofolio. Lantas apa saja keuntungan investasi obligasi? Obligasi merupakan salah satu instrumen yang sering menjadi pilihan…
- APAKAH DANA BISA TRANSFER KE OVO Sobat INDONEWSID, apakah kalian pernah merasa kesulitan dalam melakukan transfer uang ke aplikasi OVO? Atau mungkin kalian bertanya-tanya, apakah uang dalam akun Dana bisa ditransfer ke OVO? Nah, pada artikel kali ini kita akan membahas…
- Kelebihan Asuransi Prudential Apa Saja? Ini Daftarnya Salah satu alasan mengapa asuransi Prudential banyak diminati adalah karena memiliki segudang manfaat. Selain memberikan perlindungan kesehatan Anda di masa depan, asuransi ini juga dikenal karena keunggulan lainnya. Berikut ini merupakan kelebihan asuransi Prudential tersebut.…
- Inilah Manfaat Asuransi Syariah yang Mencangkup… Asuransi Syariah merupakan jenis perlindungan keuangan yang berlandaskan pada aturan-aturan Syariah. Inti dari konsep ini adalah gotong royong di antara para peserta asuransi untuk saling melindungi dari berbagai risiko, dengan akad yang sesuai dengan ketentuan-ketentuan…
- Membuat Business Plan Adalah Cara untuk Mengembangkan Bisnis Sebelum memulai sebuah bisnis maka perlu persiapan yang matang. Salah satunya membuat business plan yang tepat. Business plan adalah suatu rencana untuk mengembangkan bisnis agar mencapai target yang ingin dicapai. Tanpa ada business plan Anda…
- 10 Aplikasi Penghasil Uang Langsung ke Rekening Apakah Anda ingin menghasilkan uang tambahan dengan mudah? Mencari uang tambahan kini bisa dilakukan dengan memanfaatkan berbagai aplikasi penghasil uang langsung ke rekening. Ya, kini sudah ada berbagai jenis aplikasi penghasil uang yang bisa digunakan…
- Cara Investasi Emas Di Pegadaian dan Keuntungannya Mau mencoba berinvestasi dalam emas? Sudah menjadi pengetahuan umum bahwa logam mulia seperti emas batangan adalah pilihan investasi jangka panjang yang menarik. Harga emas biasanya meningkat seiring waktu dan cenderung stabil meski terjadi gejolak ekonomi.…
- 7 Langkah Cara Beli Saham yang Harus Diketahui… Cara beli saham tentunya tidak boleh dilakukan dengan asal-asalan jika tidak mau merugi. Saham adalah tanda kepemilikan dalam suatu perusahaan atau bukti investasi modal. Setelah memiliki saham, seseorang bisa mendapatkan keuntungan ketika harga saham meningkat…
- Cara Beli Saham Luar Negeri, Begini Panduan… Investasi di pasar saham merupakan salah satu metode yang efektif untuk mengembangkan kekayaan. Selain berinvestasi pada saham yang diperdagangkan di dalam negeri, adakah kemungkinan untuk membeli saham dari luar negeri? Jawabannya adalah tentu saja bisa!…
- Cara Main Saham Pemula Di Hp, Ketahui Agar Dapat Profit Investasi adalah metode pengelolaan keuangan yang bertujuan untuk masa depan. Untuk meraih kesuksesan, penting untuk memahami cara main saham pemula di hp. Keberhasilan finansial di masa depan sangat ditentukan oleh pengelolaan keuangan yang bijak di…
- PINJAM UANG DI APLIKASI DANA Salam Kenal Sobat INDONEWSID!Siapa sih yang tidak pernah butuh uang? Entah itu untuk membeli kebutuhan sehari-hari, membayar tagihan, atau keperluan mendesak lainnya. Namun, terkadang kita kekurangan uang dan tidak tahu harus meminjam dari mana. Nah,…
- Investasi Di Bank, Begini Caranya yang Perlu… Saat ini, investasi telah menjadi salah satu pilihan populer untuk meningkatkan nilai dana yang dimiliki. Terdapat berbagai macam instrumen investasi yang bisa dipilih, mulai dari saham, forex, obligasi, properti, emas, mata uang kripto seperti bitcoin,…
- 4 Cara Menghitung Keuntungan Saham Untuk Mengetahui… Salah satu hal yang sering membingungkan para investor pemula adalah bagaimana cara menghitung keuntungan saham. Untuk memahami ini, perlu mempelajari terlebih dahulu konsep capital gain dan dividen. Dengan begitu, estimasi keuntungan dari investasi saham akan…
- Ciri Ciri Investasi Bodong, Ketahui Agar Tidak… Mengetahui ciri ciri investasi bodong sangat penting untuk melindungi diri dari kemungkinan kerugian finansial yang besar. Meskipun investasi merupakan langkah penting dalam pengelolaan keuangan, di balik peluang keuntungan yang menarik, risiko investasi bodong pun semakin…
- Investasi Cepat Kaya Bisakah? Ini Jenis Investasi… Investasi cepat kaya menjadi salah satu yang sangat dicari oleh para investor. Dalam berbagai pilihan instrumen investasi yang tersedia, penting untuk mendapatkan saran mengenai beberapa opsi investasi yang menjanjikan. Dengan adanya pertumbuhan yang konsisten setiap…
- Aplikasi Trading Forex? Ini Sederhana Jika Anda… Aplikasi Trading Forex Meskipun demikian, akun klien non-u.ok./e.u melebihi US$21 miliar dolar AS dan ini adalah akun tetap. Miliar perusahaan greenback dan komoditas dan cryptocurrency biasanya dipandang sebagai pembuat pasar. Skypala Pauline 5 Oktober lima…
- 5 Pilihan Saham Jangka Panjang, Solusi Investasi Masa Depan Saham jangka panjang kini semakin diminati. Hal ini disebabkan banyaknya individu yang tidak ingin mengambil risiko yang terlalu tinggi, yang dapat berujung pada kerugian. Situasi ini menjadi lebih relevan terutama bagi mereka yang baru mulai…
- Asuransi Kesehatan Murni: Pengertian dan jenis Untuk antisipasi terhadap jaminan kesehatan, kini banyak yang mulai sadar untuk mendaftarkan diri di asuransi. Untuk opsinya sendiri, ada yang disebut dengan asuransi kesehatan murni. Berikut ulasan terkaitnya untuk menambah wawasan Anda. Pengertian Asuransi Kesehatan…